Muhammad fadli falah Seorang manusia biasa yang suka makan No comments

Pertanyaan interview : Cara Menjawab "Kenapa anda sempat tidak bekerja dalam waktu lama?"

Pada saat interview kerja cv kita akan di lihat oleh HRD atau USER dan di dimana didalam nya ada keterangan kita belum bekerja dalam waktu yang cukup lama, dalam menjawab pertanyaan tersebut jawab lah dengan jujur dan tetap profesional, seperti kamu bisa menyampaikan bahwa kamu tetap belajar walaupun belum bekerja untuk mengembangkan skill dan mengikuti perkembangan dunia kerja.

Contoh 1:
"Betul Bapak/Ibu, saya sempat tidak bekerja selama 2 tahun ini dikarena kan kontrak saya tidak di perpanjang pada perusahaan sebelumnya dan selama tidak bekerja, saya terus mencari pekerjaan sambil menambah pengetahuan saya di digital marketing seperti mengikuti seminar dan bootscamp untuk meningkatkan pengetahuan dan skill yang di butuhkan untuk bekerja kembali"
 
Contoh 2
"Pada saat saya belum bekerja saat ini selama 2 tahun, saya mengisi waktu luang saya sambil berwirausaha, saya usaha makanan dan minuman yang di olah sendiri dan memanfaatkan media sosial seperti Shoppy, Grabfood dan memasarkan nya di Instagram. Walaupun hasilnya belum mencapai target penjualan, namun saya belajar banyak hal tentang manajemen produksi, keuangan dan pemasaran" 

Comments (0)

Post a Comment

1. Dilarang Promosi Iklan, Porno Dan Sejenisnya
2. Dilarang Spam
3. Komentar Dengan Kalimat Yang Jelas dan Tidak OOT

Cancel